Program Pelatihan Upskilling dan Reskilling BBPPMPV Seni dan Budaya

Talk Show Dapur Industri Kreatif dan Peluang Lulusan SMK
bersama Marketing dan Program Manajer PT Aseli Dagadu Djokja
Pembukaan: Dr. Dra. Sarjilah. M.Pd. Kepala BBPPMPV Seni dan Budaya
Moderator: Eko Purati, S.Sn. M.A. Widyaiswara Fotografi BBPPMPV Seni dan Budaya
Balai Besar Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi (BBPPMPV) Seni dan Budaya menyambut normal baru dengan mematuhi protokol kesehatan.